Tebing Tinggi. Rabu 22 September 2021. Pengadilan Agama Tebing Tinggi melaksanakan Rapat Koordinasi yang di pimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Tebing Tinggi (Dr. Hj. Devi Oktari, S. HI., M.H) yang di ikuti oleh Seluruh Hakim, Pegawai dan Pramubakti Pengadilan Agama Tebing Tinggi di Ruang Rapat Pengadilan Agama Tebing Tinggi pada pukul 09.30 Wib.
Rapat dibuka oleh Sekretaris Pengadilan Agama Tebing Tinggi (Ahmad Junaidi, S.E). Kemudian dilanjutkan oleh Ketua Pengadilan Agama Tebing Tinggi membahas tentang berikut :
1. Perlunya update di website
2. Meningkatkan penggunaan SIPP agar penilaian meningkat
3. Melengkapi berkas yang diperlukan untuk APM
4. Agar menyelesaikan innovasi
5. Memperiapkan untuk penilaian Triwulan ke III
6. Meningkatkan pemakaian Sosmed Pengadilan Agama Tebing Tinggi
7. Agar pegawai mengisi aplikasi My sapk dan sitara
Kemudian Rapat Koordinasi tersebut ditutup oleh Sekretaris Pengadlilan Agama Tebing Tinggi.