Rapat Dinas Dan Pembinaan Pengadilan Agama Sukoharjo
Sukoharjo -Rabu 11-04-2018, warga Pengadilan Agama Sukoharjo melaksanakan kegiatan rapat dinas dan sekaligus pembinaan oleh para Pimpinan Pengadilan Agama Sukoharjo.
Bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Agama Sukoharjo, Acara rapat dinas dan sekaligus pembinaan dimulai pada pukul 08.00 WIB. Dalam acara tersebut dihadiri oleh seluruh pegawai Pengadilan Agama Sukoharjo.