logo web

Dipublikasikan oleh Ridwan Anwar pada on .

PTA Babel Ikuti Monitoring dan Diskusi Bedah BerkaS di PA Sungailiat

Pangkalpinang | PTA Babel

      Secara teoritis monitoring dilakukan untuk mengetahui antara lain:

  1. Masalah-masalah apa yang timbul dalam pelaksanaan kegiatan.
  2. Apakah kegiatan berjalan sesuai jadwal.
  3. Apakah kegiatan menghasilkan output.
  4. Apakah strateginya berjalan sesuai rencana.
  5. Apakah kelompok sasaran terlibat dalam aktifitas.
  6. Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Agama Kep. Bangka Belitung sebagai Koordinator;
  7. Kamil Umar Esa, SH. Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Agama Kep. Bangka Belitung  sebagai Ketua;
  8. Usman Syamuan, S.H. Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi

Sesuai dengan tujuan monitoring diatas,  maka Ketua Pengadilan Tinggi Agama Kep. Bangka Belitung menugaskan;

      Agama Kep. Bangka Belitung  sebagai Anggota;

  1. Wakil Panitera Pengadilan Tinggi Agama; dan
  2. Samson Nahar, Sag. MH.  Kabag Umum dan Keuangan Pengadilan Tinggi Agama Kep. Bangka Belitung  sebagai Anggota;

Untuk  melakukan monitoring di Pengadilan Agama Sungailiat Kelas IB selama 3 (tiga) hari mulai tanggal 28 sd. 30 September 2016  dan sekaligus membimbing pelaksanaan diskusi bedah berkas.

Dalam kesempatan ini Tim Monitoring memeriksa kembali hasil pengawasan bulan Mei 2016 yang lalu, baik bidang manajemen pelayanan public, administrasi perkara, administrasi persidangan dan kesekretariatan, ternyata dari hasil pemantauan apa yang telah diarahkan pada pengawasan yang lalu telah ditindak lanjuti oleh Pengadilan Agama Sungailiat, namun dari 5 (lima) berkas perkara sebagai sampel, setelah diperiksa masih terdapat temuan-temuan kecil  tidak terlalu prinsip, demikian juga dengan Laporan Perkara masih ditemukan kekeliruan angka dan jumlah sebagaimana dalam LI-PA 7 dan LI-PA 8 dan lain-lainnya,  namun langsung diperbaiki oleh petugas (staf panmud hukum), sehingga dalam ekspose  H.Kamil Umar Esa, selaku Ketua Tim menyatakan bahwa PA Sungailiat secara umum telah melaksanakan tupoksi dengan baik.

Tim juga mengarahkan diskusi bedah berkas sesuai dengan program kerja IKAHI Cabang PTA Kep. Babel, dimana setiap PA se-wilayah PTA Kep. Babel agar melakukan diskusi bedah berkas di satker masing-masing, kemudian hasil diskusi tersebut dipresentasikan pada acara diskusi bedah berkas antar PA se-wilayah PTA Kep. Babel bulan Nopember 2016.

Pada hari jum’at tanggal 30 September 2016 pukul 09.00 WIB, Tim menghadiri pelantikan Wakil Ketua Pengadilan Agama Sungailiat Kelas IB sdr. Drs. Darul Husni, SH. MHI yang sebelumnya adalah Ketua PA Belambangan Umpu;

Hubungi Kami

Gedung Sekretariat MA (Lt. 6-8)

Jl. Jend. Ahmad Yani Kav. 58 ByPass Jakarta Pusat

Telp: 021-29079177
Fax: 021-29079277

Email Redaksi : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.
Email Ditjen : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Lokasi Kantor

 Instagram  Twitter  Facebook

 

Responsive Voice