Tebing Tinggi. Kamis, 23 Desember 2021. Hari ini, Pengadilan Agama Tebing Tinggi menghadiri undangan Acara Pembukaan Konferensi Ke-VII Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tebing Tinggi Tahun 2021.
Dalam acara ini, ada beberapa agenda yang dilaksanakan yaitu diantaranya adalah Pemberian Plakat/Penghargaan sebagai Tokoh Peduli Pers serta Pelantikan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tebing Tinggi Periode 2021-2024