Dua Hakim Masuk ke PA Muara Bungo


Dari Kiri : Rio Satria, S.HI.,M.E.Sy dan Dani Ramdani,S.HI.,M.H
Bungo | www.pa-muarabungo.go.id
Muara Bungo. Rabu 16 Deseber 2015. Berdasarkan Hasil Rapat Tim Promosi dan Mutasi Mahkamah Agung RI yang dirilis di www.badilag.net tanggal Deseber 2015. PA Muara Bungo akan kebagian dua Hakim.
Dua nama Hakim yang mutasi ke PA Muara Bungo tersebut masing-masing adalah Rio Satria, S.HI., M.E.Sy., yang sebelumnya merupakan Hakim PA Sengeti dan Dani Ramdani, S.HI., M.H., Hakim PA bangko.
Dengan masuknya 2 hakim dan 3 hakim yang dimutasi jadi jumlah hakim di PA Muara Bungo sebanyak 5 orang termasuk Ketua dan Wakil Ketua. (FE Sutan Kayo-Jurdilaga PA Muara Bungo/PTA Jambi)