logo web

Dipublikasikan oleh Ridwan Anwar pada on .

Permintaan Metada oleh Tim Badan Pusat Statistik (BPS) Simalungun ke Pengadilan Agama Simalungun

Simalungun, 22 November 2019. BPS (Badan Pusat Statistik) Kab. Simalungun melakukan survei pengumpulan metada sektoral 2019. Petugas BPS diterima oleh Kasubbag Perencanaan Teknologi Informasi dan Pelaporan Pengadilan Agama Simalungun Lisna Sofianti, SH. Kegiatan survei tersebut dilakukan berdasarkan surat kepala BPS Kabbupaten Simalungun Nomor : B-137/bps/12096/10 tanggal 1 Oktober 2019. Kegiatan tersebut bertujuan dalam rangka peningkatan kualitas pelayanan metada sektoral/Khusus 2019, maka pengadilan Agama simalungun dan beberapa satker lainnya terpilih untuk mengisi form metadata untuk memperkuat sistem statistik nasional. Adapun data statistik sektoral yang dimaksud digunakan untuk memenuhi kebutuhan instansi tertentu dalam rangka penyelenggaraan tugas-tugas pokok instansi Pengadilan Agama Simalungun.

    

Hubungi Kami

Gedung Sekretariat MA (Lt. 6-8)

Jl. Jend. Ahmad Yani Kav. 58 ByPass Jakarta Pusat

Telp: 021-29079177
Fax: 021-29079277

Email Redaksi : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.
Email Ditjen : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Lokasi Kantor

 Instagram  Twitter  Facebook

 

Responsive Voice