Pesan Al-Quran Untuk Penegak Keadilan
Oleh : M. Khusnul Khuluq, S.Sy,. M.H.
(Hakim PA Sungai Penuh, Jambi)
Al-Quran bukan hanya kitab untuk “mengaji”, tapi juga untuk dikaji. Untuk dipelajari, dibaca tafsirnya, juga diambil hikmahnya, supaya kita bisa mengambil pelajaran dari kitab tersebut.
Terlebih bagi seorang Muslim, Al-Quran bukan hanya buku suci. Tapi, sebuah panduan. Panduan untuk menjalani kehidupan. Kita sering sebut dengan way of life.
Bagi kalangan muslim yang berprofesi sebagai hakim, Al-Quran juga memberikan haluan. Meskipun, mungkin ada perbedaan soal tafsirannya. Namun, secara umum, beberapa ayat Al-Quran telah menunjukkan beberapa prinsip penting.
Selengkapnya KLIK DISINI